Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal IPA PG + Essay Kelas 7 Bab Aku dan Bumiku (IPA Kelas 7 SMP/MTs Semester 2)

Soal IPA PG + Essay Kelas 7 Bab Aku dan Bumiku (IPA Kelas 7 SMP/MTs Semester 2). Pembaca Sekolahmuonline, berikut ini kami posting Contoh Soal Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas VII SMP dan MTs semester genap lengkap dengan jawabannya. Kali ini kita pelajari pembahasan Aku dan Bumiku.
Soal IPA Kelas 7 SMP/MTs Bab Aku dan Bumiku Semester 2

Soal IPA Kelas 7 Bab Aku dan Bumiku (IPA Kelas 7 SMP/MTs Semester 2)

Soal IPA Kelas VII SMP dan MTs Bab Aku dan Bumiku ini terdiri dari 20 soal pilihan ganda yang bersumber dari Modul PJJ IPA kelas VII SMP/MTs dan soal isian plus Essay. Jadi campuran. Yang penting bermanfaat untuk dipelajari.

Selamat belajar, semoga bermanfaat dan dapat membantu serta memudahkan Anda dalam belajar. Jangan lupa bagikan ke teman-teman kalian yaaa... Dah ada tombol share atau berbaginya. Tinggal klik-klik. Jangan pelit. Sharing, berbagi itu menyenangkan. Coba saja!

Daftar isi (Klik: SHOW)

Soal Pilihan Ganda IPA Kelas 7 Pembahasan Aku dan Bumiku


Jawablah soal-soal berikut ini dengan jawaban yang benar dan tepat!

1. Lapisan yang berada di atas Bumi adalah lapisan yang mengandung unsur yang tepat untuk kehidupan di Bumi. Lapisan udara yang mengelilingi bumi disebut ....
A. Atmosfer
B. Hidrosfer
C. Ionosfer
D. Litosfer

Jawaban: A

2. Lapisan atmosfer yang besar pengaruhnya terhadap kehidupan di muka Bumi karena pada lapisan ini terjadi semua peristiwa cuaca adalah lapisan ....
A. Stratosfer
B. Mesosfer
C. Troposfer
D. Eksosfer

Jawaban: C

3. Alat yang digunakan untuk mengukur tekanan udara disebut ....
A. Anemometer
B. Barometer
C. Termometer
D. Seismograf

Jawaban: A

4. Gas yang terkandung dalam udara terdiri atas beberapa unsur. Akan tetapi, gas yang paling banyak terkandung dalam udara adalah gas ....
A. Oksigen
B. Nitrogen
C. Hidrogen
D. Helium

Jawaban: B

5. Bagian kulit Bumi yang bebentuk padat dan terdiri batas berbagai macam batuan kerak Bumi, disebut ….
A. Litosfer
B. Hidrosfer
C. Atmosfer
D. Mesosfer

Jawaban: A

6. Lapisan atmosfer meliputi... KECUALI ...
A. troposfer
B. stratosfer dan mesosfer
C. termosfer dan eksosfer
D. biosfer dan hidrosfer

Jawaban: D

7. Lapisan yang berfungsi sebagai selimut Bumi dan mengandung sisilium, aluminium, dan magnesium adalah ….
A. Atmosfer
B. Mantel Bumi
C. Kerak Bumi
D. Inti Bumi

Jawaban: B

8. Zaman dahulu, semua benua di Bumi menyatu membentuk sebuah daratan yang sangat luas disebut …. 
A. Lempeng 
B. Banua 
C. Pangeae 
D. Benua 

Jawaban: C

9. Pegunungan Himalaya terbentuk karena adanya peristiwa interaksi lempeng yang saling …. 
A. Mendekat 
B. Menjauh 
C. Menyamping 
D. Menyerong 

Jawaban: A

10. Air di Bumi tidak pernah habis karena adanya peristiwa ….
A. Hujan 
B. Siklus air 
C. Hemat air 
D. Penyerapan 

Jawaban: B

11. Gempa bumi disebabkan oleh beberapa faktor. Secara umum, faktor penyebab 
utama gempa bumi adalah ....
A. Lipatan kulit bumi yang terjadi perlahan-lahan
B. Letusan gunung berapi
C. Runtuhan atau longsor pada lereng-lereng terjal
D. Patahan atau pergeseran kulit bumi

Jawaban: D

12. Faktor penyebab wilayah Indonesia sering dilanda gempa adalah ....
A. Hutan di Indonesia sudah gundul
B. Dilalui dua pegunungan lipatan muda
C. Terletak diantara dua samudera
D. Tempat bertemunya tiga lempeng litosfer

Jawaban: D

13. Gempa bumi yang terjadi karena aktivitas meletusnya gunung berapi adalah ….
A. Gempa bumi vulkanik
B. Gempa bumi tektonik
C. Gempa bumi tumbukan
D. Gempa bumi runtuhan

Jawaban: A

14. Saat terjadi gempa di sekitar pantai kemudian diikuti surutnya air laut yang ekstrem menandakan akan terjadi tsunami. Langkah penyelamatan yang dilakukan adalah...
A. Menjauhi pantai dan mencari tempat yang tinggi
B. Menjauhi pantai dan berlindung dalam rumah
C. Berlindung dibawah pohon dan menghindari terjangan air bah
D. Menaiki kapal karena lebih aman dan menjauhi pantai

Jawaban: A

15. Material gas yang dikeluarkan saat gunung api erupsi adalah ....
A. Lahar
B. Lava 
C. Hidrogen Sulfida
D. Awan panas

Jawaban: C

16. Perhatikan pernyataan berikut!
1) meningkatkan kesuburan tanah
2) lava pijar merusak lingkungan
3) material merupakan barang tambang golongan C
4) mengganggu kesehatan
5) banjir lahar dingin

Dampak negatif bencana alam gunung meletus ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1, 2, dan 4
B. 2, 3, dan 4
C. 2, 4, dan 5
D. 3, 4, dan 5

Jawaban: C

17. Meningkatkan pengetahuan, pemahaman, dan keterampilan masyarakat dalam mengurangi risiko bencana alam, sehingga masyarakat dapat hidup aman dan nyaman merupakan ...
A. Program penanggulangan bencana
B. Program mitigasi bencana alam
C. Tindakan penanggulangan bencana alam
D. Tujuan mitigasi bencana alam

Jawaban: D

18. Jika pada waktu terjadi gempa bumi dan siswa berada di lantai tiga ruang kelas, maka langkah yang dilakukan adalah ....
A. Berlari ke halaman sekolah
B. Bersembunyi di bawah meja
C. Berlindung di balik lemari
D. Menuju ke ruang terbuka di kelas

Jawaban: D

19. Tindakan yang dapat mencegah terjadinya banjir adalah ….
A. Membuang sampah di selokan
B. Menebangi hutan sembarangan
C. Membakar hutan untuk membuat lahan baru
D. Menghijaukan kembali atau reboisasi

Jawaban: B

20. Contoh bencana alam yang tidak dipengaruhi oleh tindakan manusia, antara lain...
A. Gempa bumi, gunung meletus, dan banjir
B. Gempa bumi, gunung meletus, angin puting beliung
C. Gempa bumi,banjir, tanah longsor
D. Gunung meletus, banjir, tanah longsor

Jawaban: 

Soal Isian dan Essay IPA Kelas 7 Pembahasan Aku dan Bumiku


1. Atmosfer adalah lapisan Bumi yang berupa .... (Jawaban: uap)

2. Litosfer artinya ... (Jawaban: lapisan batuan)

3. Lapisan air yang menyelimuti Bumi dinamakan ... (Jawaban: Hidrosfer)

4. Bumi bagian es disebut ... (Jawaban: kriosfer)

5. Bumi tempat berlangsungnya kehidupan dinamakan ... (Jawaban: biosfer)

6. Beberapa waktu yang lalu kita sering mendengar istilah gempa bumi. Apa yang dimaksud dengan gempa bumi itu?

Jawaban:
Gempa bumi adalah getaran yang merambat karena adanya patahan lempeng.

7. Jelaskan pengertian tsunami!

Jawaban:
Tsunami adalah gelombang air laut karena adanya gempa kuat di dasar laut.

8. Jelaskan pengertian erupsi!

Jawaban:
Erupsi gunung berapi adalah keluarnya magma dan material lainnya dari dalam Bumi.

9. Beberpa wilayah di Indonesia sering terjadi bencana banjir. Apa yang dimaksud dengan banjir?

Jawaban:
Banjir adalah aliran air yang berlebihan hingga meluap ke daratan.

10. Jelaskan secara singkat tujuan dari mitigasi bencana!

Jawaban:
Mitigasi bencana bertujuan untuk mengurangi resiko/dampak yang ditimbulkan oleh bencana.

Baca juga:

Posting Komentar untuk "Soal IPA PG + Essay Kelas 7 Bab Aku dan Bumiku (IPA Kelas 7 SMP/MTs Semester 2)"

close